Recent Post:


19.11.11

Tips Membeli Printer Deskjet Murah


KENAPA Harus memilih Printer HP INK Advantage dibandingkan printer Inkjet HP lainnya?

Berikut tips membeli printer HP Deskjet, sbb:

1. Gunakan selalu Tinta Asli (Original) supaya hasil cetak maksimal dan printer Minim Perawatan karena ter - cover Garansi

2. Pastikan Harga Operation Cost untuk pembelian TINTA = Murah dan ISI (Pageyield) nya = Banyak, Percuma harga tinta murah TAPI isinya sedikit, jadinya membuat biaya cetak lebih mahal dan boros kertas, karena pada saat ingin mencetak tinta kehabisan atau mulai habis dan harus mengulang cetakan karena hasil cetak nya kurang maksimal (Blur)

3. Print Speed = Kecepatan cetak juga perlu di perhatikan untuk menunjang produktivitas kerja kita, kalau printer terlalu lemot untuk mencetak akibatnya mengganggu pekerjaan kita.

Kenapa kita memilih INK Advantage

1. BIAYA CETAK yang lebih HEMAT hingga 40-50% dibandingkan Printer HP Inkjet lainnya
2. Minim Perawatan : Gak perlu kartrid tinta di refill atau di pasang infus, cukup beli Tinta Kartrid ORI yang kapasitas cetaknya sudah banyak (mulai 480-600hal teks hitam) dengan harga Tinta Asli yang sangat terjangkau
3. Minim resiko kerusakan yang menjadi beban pengguna, karena unit semua di cover warranty oleh HP selama 1 thn dengan Claim unit (Replace 1:1)
4. Hasil cetak kualitasnya maksimal dan lebih murah

Printer HP Deskjet Ink Advantage yang tersedia antara lain:

HP Deskjet K110a INK Advantage Print Scan Copy
HP Deskjet K209g INK Advantage Print Scan Copy
HP Photosmart K510a INK Advantage Print Scan Copy Wireless ePRINT + AirPrint

Dengan informasi ini di harapkan para pengguna printer HP bisa menentukan dulu kebutuhan dan keuntungan dari masing2 product untuk meng-hemat biaya lebih murah.

Pertanyaan?
Berapa harga Kartrid Tinta HP Ink Advantage? Harganya mulai dari IDR 75.000 - 80.000,- untuk tinta Hitam dan 3-color harganya sama.

Jenis Tinta HP type apa yang digunakan?
Tinta HP 704 Black dan Tri-Color
Tinta HP 703 Black dan Tri-Color

Apakah Tinta Ink Advantage ini bisa di pakai dan di gunakan pada printer HP Deskjet lainnya? Jawaban nya = TIDAK, karena masing2 printer HP juga menggunakan jenis type Kartrid Tinta yang berbeda, KECUALI kalau memang jenis tinta yang digunakan sama bisa dipakai.

Contoh: HP Deskjet F730, F735, K109a, K209a, K209g dan Photosmart K510a menggunakan Tinta HP 703 itu artinya tinta HP 703 bisa di gunakan di 3 model printer tersebut

Berapa harga printer HP Deskjet Ink Advantage?
Harga Printer HP Ink Advantage mulai dari IDR 799.000 hingga IDR 950.000,-

Cek harga Printer HP Ink Advantage di halaman pertama atau bisa juga di JualPrinter.com

5 comments:

  1. Gunakan selalu Tinta Asli (Original) saya sangat setuju pada point no1, bukan untuk printer Hp saja..tapi untuk semua printer. makasi infonya mas..

    info: kalau mau cari printer yg paling handal dan yg paling hemat, pilih printer Epson aja. harganya terjangkau dan kualitas cetak dan kecepatannya juga bagus. sangat cocok untuk usaha rumahan.

    saya mempunyai blog tentang info harga printer Epson terbaru, informasi seputar printer Epson terbaik dan yang punya masalah-masalah printer khususnya Epson. ditunggu kunjungannya ya :)

    ReplyDelete
  2. Gunakan selalu Tinta Asli (Original) saya sangat setuju pada point no1, bukan untuk printer Hp saja..tapi untuk semua printer. makasi infonya mas..

    info: kalau mau cari printer yg paling handal dan yg paling hemat, pilih printer Epson aja. harganya terjangkau dan kualitas cetak dan kecepatannya juga bagus. sangat cocok untuk usaha rumahan.

    saya mempunyai blog tentang info harga printer Epson terbaru, informasi seputar printer Epson terbaik dan yang punya masalah-masalah printer khususnya Epson. ditunggu kunjungannya ya :)

    ReplyDelete
  3. Semua Printer memiliki fitur dan fungsi masing2 sesuai kebutuhannya. Kalau penggunaan printer sesuai kapasitas duty cycle dan menggunakan tinta ORI semuanya akan menjadi awet dan MINIM perawatan.

    Tks

    ReplyDelete

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...