11.9.11

HP Printer Laser dan Kartrid Toner

Hewlett Packard (HP) adalah salah satu produsen Printer yang paling dikenal saat ini untuk perlengkapan komputer dan printer. Desain dan kualitas produknya melebihi merek lain dengan reputasinya yang sudah di kenal. Printer HP memiliki kapasitas untuk bekerja dalam pencetakan volume tinggi untuk mencetak dengan cepat di kantor Anda atau pekerjaan di rumah. Mereka menawarkan solusi dengan harga yang semakin terjangkau dan juga membantu hemat energi. Sebagian besar teknologi yang digunakan untuk menghemat energi dan mencetak dengan cepat dengan hasil cetak yang tajam dan jelas. Printer HP dilengkapi dengan kemampuan untuk mencetak dari ponsel atau perangkat teknologi untuk kenyamanan Anda yang disebut ePRINT. Printer HP adalah printer yang user friendly dan dibuat untuk dapat digunakan oleh siapa saja, dan juga mudah di perbaharui / refurbish serta mudah mencari spare partnya. Hampir seluruh Operating System ber basis Windows kompatibel dengan printer HP dan menggunakan kabel USB untuk koneksi.

Baki kertas (Paper Tray) dapat menampung jumlah kertas yang cukup banyak dan menawarkan kemampuan untuk mencetak pada berbagai jenis kertas. Setiap dokumen yang di cetak oleh Printer HP menyajikan kualitas gambar yang tajam dan jelas.

HP LaserJet Pro P1606DN
adalah printer Laser bisnis yang mencetak dengan kecepatan hingga 26 halaman per menit. Printer Ini memiliki jaringan Ethernet yang memungkinkan beberapa PC menggunakan printer ini secara bersama (Sharing) dan memiliki kapasitas cetak dua sisi (Duplex) sehingga menghemat biaya dan waktu secara efektif. Anda akan menghemat hingga 50% pada biaya kertas dan membantu lingkungan Anda dengan penghematan energi.

Hasil cetak teks terlihat tajam dan juga ada Mode: Quiet yang akan membantu Anda ber relaksasi di tempat kerja Anda. Instalasi Set up yang cepat dan sangat mudah, dan juga cara mudah untuk mengganti bagian toner kartrid.

Printer Laserjet Pro 1606DN hanya salah satu contoh dari banyak printer LaserJet HP yang telah dirancang untuk penggunaan di kantor dan rumah. Ada juga printer foto, printer multifungsi dan banyak lagi. Jika Anda mencari printer untuk meningkatkan produktivitas Anda di kantor, cobalah HP LaserJet Pro Color CP1025N. Hal ini meningkatkan efisiensi dengan berbagi printer dengan PC menggunakan Ethernet nirkabel. Menggunakan port USB berkecepatan tinggi dapat mencetak dengan cepat dan memiliki hasil cetakan ber kelas profesional. Printer ini hemat energi dan otomatis menjadi Sleep mode ketika Anda sedang tidak menggunakannya memberikan penghematan hingga 65% dibandingkan dengan printer Laser merk lain. Seperti printer wireless lainnya, printer ini juga memiliki fitur untuk dapat mencetak langsung dari ponsel atau iPod touch yang menggunakan teknologi ePRINT.

No comments:

Post a Comment