Recent Post:


17.1.20

HP DesignJet T125 Review

Kita membutuhkan sebuah Printer yang mampu cetak secara detail, Presisi di setiap halaman nya, terlebih yang ingin mencetak gambar Arsitek, Desain, Line Drawing, Konstruksi yang tidak bisa di tawar lagi, karena presisi ukuran harus lah sangat detail.

Mencetak dengan Plotter HP Designjet T125 adalah perangkat yang bisa di andalkan untuk melakukan pekerjaan ini, selain itu dengan Harga Plotter yang sangat terjangkau, HP T125 adalah salah satu pilihan terbaik yang ada saat ini u/Format A1/24 in

Plotter HP Designjet T125 sudah mendukung Fitur Wireless, USB 2.0 dan Ethernet (LAN), memberikan kemudahan bagi pengguna nya untuk bisa cetak dari perangkat Wireless, ie. Smartphone, Laptop, Tablet dan juga via LAN
HP ePrint Share aplikasi yang di sediakan oleh HP untuk mudah membuka file dan cetak via Wifi atau via email Ke HP DesignJet T125 yang di dukung oleh Fitur Konektivitas WEB

Ternyata u/bisa men cetak Garis Lurus menggunakan Printer dengan Plotter itu berbeda loh, Jika menggunakan Printer pada saat cetak garis dengan men-simulasikan kumpulan titik (Dot) pada jarak terdekat, sedangkan kalau menggunakan Plotter dapat mencetak sebuah garis lurus yang sangat presisi dan detail

Untuk Cetak Line Drawing, HP DesignJet T125 ini bisa mencetak sd Ukuran A1/24 Inch, Cocok untuk cetak Gambar Desainer, Technical, Arsitek dan Gambar Foto



#TipsMauBeliPrinter
#HPDesignJetT125
#JualPlotterHP
#HPT125


WA: 0878-7720-4016
IG: JualPrinter



No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...