Recent Post:


2.1.11

Procesor Intel Core itu apa?

Memperkenalkan Keluarga Prosesor Intel Core dengan Intel HD Graphics yang ter-integrasi di dalamnya.
APA yang membuat Processor Core  ini lebih cepat dan juga lebih cerdas?

INTEL Turbo Boost
Teknologi yang secara otomatis dan dinamis menggunakan Thermal dan power Headroom untuk meningkatkan frekuensi CPU.
Tersedia di Intel Core i5 dan Core i7

Apa keuntungan dari teknologi ini?
- Teknologi yang secara otomatis meningkatkan performa prosesor sesuai dengan kebutuhan Anda sehingga dapat menikmati performa dengan kecepatan maksimum
- Meng-optimalkan prosesor tanpa mengganggu pengguna pada saat komputer digunakan

Intel Hyper Threading Technology
- Teknologi yang dapat meng-akses dua tugas sekaligus secara bersamaan untuk setiap Core prosesor, 2 tugas per Core yang berarti 4 proses secara bersamaan di Dual Core dan 8 proses di Quad Core
- Tersedia di semua prosesor INTEL Core yang baru

Apa keuntungan dari teknologi ini?
- Semakin banyak Thread dan tugas yang di proses, multitasking yang lebih cepat
- Respon yang lebih cepat, tuga cepat selesai dan tanpa menunggu lebih lama

INTEGRATED Intel HD Graphics
- Grafis berkualitas tinggi (HD) yang ter-integrasi dengan prosesor. Menjadikan komputer And mampu menampilkan grafis berkualitas tinggi dengan harga yang terjangkau.

Prosesor INTEL Core i5 dapat memberikan performa sampai dengan:
3.42x lebih tinggi untuk Performa Gaming
2.89x lebih cepat untuk Video Editing
1.92x lebih cepat untuk Performa Multimedia
dibandingkan dengan prosesor INTEL Core 2 Duo

Smart has arrived.
Prosesor Intel Core 2010 dengan performa cerdas yang beradaptasi pada Anda.

Prosesor Intel Core i7
Cerdas dalam segala hal
Teknologi Intel Turbo Boost
Teknologi Intel Hyper Threading
Menciptakan konten HD dan memaikan game yang berat

Prosesor Intel Core i5

Boost yang cerdas dan multitasking yang cerdas
Teknologi Intel Turbo Boost
Teknologi Intel Hyper Threading
Intel HD graphics yang ter-integrasi pada model tertentu dari prosesor Intel Core

Prosesor Intel Core i3
Multitasking yang cerdas
Teknologi Intel Hyper Threading
Intel HD graphics yang ter-integrasi pada model tertentu dari prosesor Intel Core

Prosesor Interl Core 2010 sekarang tersedia dalam bentuk laptop yang manis dan ultra thin sehingga memberikan Anda keseimbangan yang sempurna antara style dan performa yang cerdas.

Prosesor Intel manakah yang cocok dan tepat untuk Anda?
1. Membuat/Meng-edit
2. Memainkan online games yang berat
3. Membuat video
4. Social Networking yang interaktif
5. Memainkan Games 3D
5. Melakukan Video Call
6. Menonton film HD
7. Upload/Download Digital Photos
8. Email/Internet

Technorati Tags: , , ,

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...